• Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
Rabu, Januari 14, 2026
  • Login
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

ZAP Hadirkan Klinik Maskulinitas MEN/O/LOGY di Menteng dan Pondok Indah

by redaksi teknostyle
0
ZAP Hadirkan  Klinik Maskulinitas MEN/O/LOGY di Menteng dan Pondok Indah

Foto: istimewa

119
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Teknostyle – ZAP membuka MEN/O/LOGY, klinik perawatan maskulinitas pertama Indonesia, di Jl. Gereja Theresia no.1, Menteng, Jakarta Pusat. Outlet MEN/O/LOGY kedua dari ZAP telah buka dan melayani pelanggan sejak Juni 2022. Lokasi strategis di sekitar kawasan bisnis Thamrin dan Sudirman ini membuatnya lebih dekat menjangkau para pria ibukota. ZAP juga menghadirkan cabang MEN/O/LOGY ketiga di Pondok Indah, tepatnya di Jl. Metro Pondok Indah UF 21, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan pada Juli 2022.

“Sejak outlet pertama MEN/O/LOGY dibuka pada 2019, kami menyaksikan permintaan akan layanan perawatan khusus pria meningkat. Kini pria merawat diri bukan hal yang aneh, karena merupakan upaya untuk menunjang penampilan profesional dan juga bentuk self-respect. Menjawab permintaan tersebut, memasuki pertengahan tahun ini ZAP telah membuka dua outlet MEN/O/LOGY baru di Menteng dan Pondok Indah,” kata CEO ZAP Group Fadly Sahab.

Baca Juga:

Forest Bathing: Tren Kesehatan Mental untuk Menenangkan Pikiran

Fenomena Pilates dan Yoga: Mengapa Gen Z Semakin “Nempel” pada Olahraga Ini?

Pentingnya pria menjaga penampilan turut didukung dengan temuan ZAP Beauty Index 2021 yang mengungkapkan 98,8% wanita Indonesia setuju bahwa pria perlu melakukan perawatan kulit. Oleh karena itu, MEN/O/LOGY menawarkan sejumlah perawatan penampilan, mulai dari wajah, tubuh dan rambut, yang didukung oleh teknologi berbasis laser dan cahaya termutakhir. Setiap proses tindakan dilakukan oleh dermatologis, dokter, dan tenaga kesehatan profesional. Selain itu, pelanggan dapat merasa lebih nyaman karena outlet MEN/O/LOGY dirancang terpisah dengan area ZAP serta didesain dengan gaya interior yang mewah dan maskulin.

Tiga perawatan MEN/O/LOGY yang menjadi favorit adalah Men Photo Facial, Yellow Laser, dan PRP Hair Regrowth. Men Photo Facial menggabungkan tiga perawatan sekaligus yaitu Face Toning, Alma Rejuvenation, dan Oxy Infusion. Perawatan ini cocok untuk para pria yang memiliki keluhan bekas jerawat, serta kulit yang kusam dan kering. 

Masalah bekas jerawat juga dapat ditangani melalui perawatan Yellow Laser yang menggunakan gelombang 577 nanometer yang sangat akurat. Perawatan ini dapat mencerahkan dan meratakan warna kulit, sehingga cocok bagi para pria yang gemar berolahraga atau beraktivitas luar ruangan.

Selain perawatan kulit, MEN/O/LOGY juga menjawab keluhan kerontokan dan kebotakan rambut melalui PRP Hair Regrowth. Bermanfaat untuk menstimulasi pertumbuhan rambut baru, PRP Hair Regrowth dilakukan dengan cara menginjeksikan serum dari plasma darah pasien ke area kulit kepala. Untuk perawatan rambut harian, MEN/O/LOGY menawarkan rangkaian perawatan Barber dan Grooming terlengkap untuk rambut, kumis, dan jenggot dengan mengedepankan pengalaman relaksasi terbaik

Sementara itu, MEN/O/LOGY juga memiliki perawatan stamina Infuse Booster yang menduduki perawatan terfavorit keempat. Perawatan ini membantu menjaga daya tahan tubuh  melalui kandungan multivitamin A, B, C, D, E dan asam folat berkadar seimbang. Injeksi Infuse Booster dapat dilakukan secara rutin atau sewaktu-waktu ketika tubuh memerlukan speedy-recovery. 

Memahami gaya hidup urban yang kerap dihimpit kesibukan, seluruh perawatan di MEN/O/LOGY membutuhkan waktu penanganan yang relatif singkat. Jadwal perawatan dilakukan secara online, sehingga tak diperlukan waktu tunggu yang lama. Dengan demikian, MEN/O/LOGY memberikan one stop solution untuk beragam kebutuhan perawatan maskulinitas bagi para pria ibukota yang aktif, praktis, dan berstandar tinggi. (istimewa)

Previous Post

Food & Hotel Indonesia 2022 Resmi Dibuka, lebih dari 500 Perusahaan Dari 26 Negara Pamerkan Produk Perhotelan dan F&B di JIEXPO

Next Post

HP Berdayakan Kreator dan Gamers untuk Berkreasi dan Bermain Game Tanpa Batas

redaksi teknostyle

redaksi teknostyle

Related Posts

Forest Bathing: Tren Kesehatan Mental untuk Menenangkan Pikiran

Forest Bathing: Tren Kesehatan Mental untuk Menenangkan Pikiran

by redaksi teknostyle
Januari 13, 2026

Teknostyle - Di era digital yang penuh tekanan, stres kerja, dan informasi tanpa henti, banyak orang mencari cara baru untuk...

Fenomena Pilates dan Yoga: Mengapa Gen Z Semakin “Nempel” pada Olahraga Ini?

Fenomena Pilates dan Yoga: Mengapa Gen Z Semakin “Nempel” pada Olahraga Ini?

by redaksi teknostyle
Januari 12, 2026

Teknostyle - Dalam beberapa tahun terakhir, dua bentuk olahraga low-impact—pilates dan yoga—telah berkembang dari aktivitas santai menjadi tren kesehatan yang...

Super Flu Subclade K Masuk Indonesia, Ini Fakta, Gejala, dan Cara Mencegahnya

Super Flu Subclade K Masuk Indonesia, Ini Fakta, Gejala, dan Cara Mencegahnya

by redaksi teknostyle
Januari 5, 2026

Teknostyle - Masyarakat Indonesia diminta meningkatkan kewaspadaan setelah pemerintah mengonfirmasi masuknya virus influenza A (H3N2) Subclade K, yang belakangan populer...

Carnivore Diet: Tren Pola Makan Serba Daging, Sehat atau Berisiko?

Carnivore Diet: Tren Pola Makan Serba Daging, Sehat atau Berisiko?

by redaksi teknostyle
Desember 29, 2025

Teknostyle - Dalam beberapa tahun terakhir, carnivore diet menjadi salah satu tren pola makan yang ramai diperbincangkan di dunia kesehatan....

Tips Meninggalkan Rumah Sebelum Liburan Akhir Tahun

Tips Meninggalkan Rumah Sebelum Liburan Akhir Tahun

by redaksi teknostyle
Desember 24, 2025

Teknostyle - Liburan akhir tahun adalah momen yang paling ditunggu. Namun, di tengah euforia liburan, satu hal yang sering terlupakan...

Rekomendasi Outfit Liburan Akhir Tahun: Tetap Stylish, Nyaman, dan Siap Liburan

Rekomendasi Outfit Liburan Akhir Tahun: Tetap Stylish, Nyaman, dan Siap Liburan

by redaksi teknostyle
Desember 24, 2025

Teknostyle - Liburan akhir tahun selalu identik dengan momen spesial—mulai dari traveling, berkumpul bersama keluarga, hingga menikmati suasana kota yang...

Next Post
HP Berdayakan Kreator dan Gamers untuk Berkreasi dan Bermain Game Tanpa Batas

HP Berdayakan Kreator dan Gamers untuk Berkreasi dan Bermain Game Tanpa Batas

https://teknostyle.id/wp-content/uploads/2023/11/VID-20231104-WA0036.mp4
    The Instagram Access Token is expired, Go to the Customizer > JNews : Social, Like & View > Instagram Feed Setting, to refresh it.
Instagram Facebook Twitter Youtube LinkedIn
Logo-TeknoStyle
Teknostyle.id adalah media Teknologi dan Gaya Hidup Multi-Platform. Dengan artikel yang lengkap, dari segi teknologi dan gaya hidup. Teknostyle.id tetap menjaga kualitas dan keakuratan data. Dengan tujuan agar setelah membaca, pengunjung mendapatkan informasi yang bermanfaat dan mudah dipahami

Contact Us :

Info@teknostyle.id
teknostyle.id@gmail.com

0812 1216 0318

Categories

  • Apps
  • Beauty
  • Business
  • Cooperation
  • Development
  • Economy
  • Entertainment
  • Event
  • F&B
  • Fashion
  • Feature
  • Food and Beverages
  • Gadget
  • Game Online
  • Health
  • Lifestyle
  • News
  • Opinion
  • Sport
  • Technology
  • Tourism
  • Travel
  • Trending Topic
  • Uncategorized
  • World

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Travel
  • Game Online
  • Event
  • Feature
  • About Us
  • Contact Us
  • Sitemap

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
Sign In with Linked In
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In