• Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
Rabu, Oktober 22, 2025
  • Login
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
No Result
View All Result
Home Gadget

Ponsel Pintar iPhone Terus Manjakan Pecinta Teknologi

by teknostyle
0
smartphone iphone

Foto: Pexels

140
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Teknostyle – Perusahaan Apple yang berbasis di Cupertino, California ini terus meningkatkan kualitas smartphone rancangannya, iPhone. Hal ini ditunjukkan melalui pengembangan chip dari setiap ponsel baru yang dikeluarkan Apple. Chip atau prosesor yang merupakan otak dari smartphone ini, terus meningkatkan kepintarannya sehingga mampu memproses perintah dengan lebih cepat.

Fitur “neural engine” dihadirkan pada prosesor series A11 yang pertama kali dimiliki oleh iPhone series X. Prosesor ini kemudian ditingkatkan menjadi “neural engine” generasi kedua pada iPhone seri XR, XS, hingga XS Max. Melansir dari laman resmi apple.com, chip dengan fitur “neural engine” ini terus dihadirkan dan ditingkatkan pada seri selanjutnya yaitu iPhone series 11 dan 12.

Baca Juga:

Siang Hustle, Malam Battle: XPAD 20 Pro Bikin Hidup Makin Fleksibe

Infinix GT 30: Gaming Gahar + AI Pintar Cuma Rp3 Jutaan

Melansir dari laman WIRED, “neural engine” ini memberikan daya pada algoritma untuk dapat mengenali wajah guna membuka ponsel serta dapat membuat ekspresi wajah Anda menjadi emoji animasi. Hal ini akhirnya mempengaruhi tampilan iPhone series X ke atas, dimana sudah tidak ada lagi “dagu” dan juga tombol pada tampilan layar depannya.

Selain itu, dengan chip fitur “neural engine” tadi, juga mampu meningkatkan operasi kerja SIRI, karena tingkat pengenalan suara lebih baik daripada chip terdahulunya. Selain itu juga kemampuan menganalisis data dan perintah jadi jauh lebih cepat, sehingga mampu menghemat daya baterai iPhone. Melansir dari SindoNews, Chip A14 Bionic yang dimiliki oleh iPhone series 12 ini menggunakan arsitektur 5nm dan 16 jumlah inti, dan diklaim oleh Apple terdapat peningkatan kinerja dengan kenaikan grafik sebanyak 50% dibanding chip smartphone lainnya.

iPhone seri X, 11, dan 12, juga menghadirkan Smart HDR, dimana mampu menangkap detail foto dengan baik bahkan dalam eksposur yang berbeda dari tiap objek yang dibidik, sehingga menghasilkan foto yang jauh lebih baik.

Meskipun begitu, ketiga seri iPhone tadi memiliki beberapa perbedaan tampilan hingga harganya. Tampilan kamera belakang iPhone X cenderung berbentuk vertikal, sedangkan iPhone series 11 dan 12 memiliki kesamaan bentuk pada gaya tampilan kamera belakangnya, yaitu kotak. Sedangkan kemampuan jaringan yang ditawarkan, iPhone seri X dan 11 masih berada pada level 4G, sementara seri 12 sudah dibekali dengan kemampuan jaringan 5G.

Untuk kamu yang mungkin penasaran dengan harganya, berikut ini merupakan kisaran harga beberapa iPhone X, 11, dan 12 berdasarkan harga jual di iBox:

iPhone X 64 GB                     Rp 10.999.000

iPhone X 256 GB                   Rp 13.999.000

iPhone XR 64 GB                   Rp 7.499.000

iPhone XR 128 GB                 Rp 8.599.000

iPhone XS 64 GB                   Rp 11.999.000

iPhone XS 256 GB                 Rp 14.999.000

iPhone XS 512 GB                 Rp 18.999.000

iPhone XS Max 64 GB           Rp 12.999.000

iPhone XS Max 256 GB         Rp 15.999.000

iPhone XS Mac 512 GB         Rp 19.999.000

iPhone 11 (64 GB)                  Rp 9.999.000

iPhone 11 (128 GB)                Rp 10.499.000

iPhone 11 Pro (512 GB)         Rp 19.999.000

iPhone 12 Pro (256 GB)         Rp 19.799.000

iPhone 12 Pro (512 GB)         Rp 23.799.000

(IND)

Tags: #harga iPhone#iphone#teknostyle#Tips IT#Tips teknologigadget
Previous Post

5 Rekomendasi Handphone Realme 2 Jutaan untuk Kamu!

Next Post

Fitur Unggulan Reno6 5G yang Wajib Diketahui Gamers

teknostyle

teknostyle

Related Posts

Siang Hustle, Malam Battle: XPAD 20 Pro Bikin Hidup Makin Fleksibe

Siang Hustle, Malam Battle: XPAD 20 Pro Bikin Hidup Makin Fleksibe

by redaksi teknostyle
Oktober 9, 2025

Teknostyle - Infinix kembali bikin gebrakan! Brand yang dikenal dengan inovasi untuk anak muda ini siap meluncurkan Infinix XPAD 20...

Infinix GT 30: Gaming Gahar + AI Pintar Cuma Rp3 Jutaan

Infinix GT 30: Gaming Gahar + AI Pintar Cuma Rp3 Jutaan

by redaksi teknostyle
September 25, 2025

Teknostyle - Buat para gamer dan kreator muda, ada kabar segar! Infinix akhirnya merilis Infinix GT 30 di Indonesia. Terkenal...

Infinix GT 30: AI Gaming Phone Baru yang Siap Meluncur 24 September!

Infinix GT 30: AI Gaming Phone Baru yang Siap Meluncur 24 September!

by redaksi teknostyle
September 20, 2025

Teknostyle - Setelah sukses dengan GT 30 Pro, Infinix kembali bikin gebrakan dengan meluncurkan Infinix GT 30, varian terbaru dari...

HOT 60 Pro+: Ponsel Tipis, Performa Gahar di Kelas Rp2 Jutaan

HOT 60 Pro+: Ponsel Tipis, Performa Gahar di Kelas Rp2 Jutaan

by redaksi teknostyle
September 17, 2025

Teknostyle - Tren smartphone tipis kembali jadi incaran banyak orang. Setelah sebelumnya ponsel semakin tebal karena baterai besar dan performa...

Sampai 15 September! Infinix Beri Diskon Hingga Rp 650 Ribu

Sampai 15 September! Infinix Beri Diskon Hingga Rp 650 Ribu

by redaksi teknostyle
September 11, 2025

Teknostyle - Bulan September jadi momen paling ditunggu para pencinta belanja online. Menyambut 9.9 Shopping Mega Deals, Infinix memberikan penawaran...

Infinix HOT 60 Pro+: Desain Premium, Performa Gaming, dan Rekor Dunia

Infinix HOT 60 Pro+: Desain Premium, Performa Gaming, dan Rekor Dunia

by redaksi teknostyle
Agustus 20, 2025

Teknostyle – Industri smartphone tanah air kembali heboh! Infinix resmi meluncurkan Infinix HOT 60 Pro+ pada 20 Agustus 2025 di Indonesia...

Next Post
teknologi OPPO Reno6 5G

Fitur Unggulan Reno6 5G yang Wajib Diketahui Gamers

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

https://teknostyle.id/wp-content/uploads/2023/11/VID-20231104-WA0036.mp4
    The Instagram Access Token is expired, Go to the Customizer > JNews : Social, Like & View > Instagram Feed Setting, to refresh it.
Instagram Facebook Twitter Youtube LinkedIn
Logo-TeknoStyle
Teknostyle.id adalah media Teknologi dan Gaya Hidup Multi-Platform. Dengan artikel yang lengkap, dari segi teknologi dan gaya hidup. Teknostyle.id tetap menjaga kualitas dan keakuratan data. Dengan tujuan agar setelah membaca, pengunjung mendapatkan informasi yang bermanfaat dan mudah dipahami

Contact Us :

Info@teknostyle.id
teknostyle.id@gmail.com

0812 1216 0318

Categories

  • Apps
  • Beauty
  • Business
  • Cooperation
  • Development
  • Economy
  • Entertainment
  • Event
  • F&B
  • Fashion
  • Feature
  • Food and Beverages
  • Gadget
  • Game Online
  • Health
  • Lifestyle
  • News
  • Opinion
  • Sport
  • Technology
  • Tourism
  • Travel
  • Trending Topic
  • Uncategorized
  • World

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Travel
  • Game Online
  • Event
  • Feature
  • About Us
  • Contact Us
  • Sitemap

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
Sign In with Linked In
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In