• Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
Kamis, Oktober 30, 2025
  • Login
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Event
  • Game Online
  • Travel
  • Feature
No Result
View All Result
teknostyle.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Dapur Bali Mula: Menu tak Tetap dan Arak di Guci Tua

by redaksi teknostyle
0
Dapur Bali Mula: Menu tak Tetap dan Arak di Guci Tua

source: ig @dapurbalimula

208
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Teknostyle – Setiap restoran atau rumah makan pasti selain menjual makanan yang enak juga menjual kisah dibalik restorannya. Salah satunya restoran yang berada di Bali, yakni Dapur Bali Mula. Dapur Bali Mula berlokasi di Desa Les, Kecamatan Tejakula, Kabuptaen Buleleng. Konsep dari restoran ini ialah pawon tradisional dimana memiliki keunikan yaitu tidak ada menu tetap didalamnya.

Menu yang tidak tetap ini tentunya memiliki daya tarik yang berbeda jika dibandingkan dengan restoran pada umumny. Namun inilah daya tarik dari Dapur Bali Mula. Dilangsir dari RRI, Gede Yudiawan atau yang diakrab Chef Yudi selaku pemilik dan juru masak Dapur Bali Mula ini mengatakan bahwa menu yang disajikan pada hari itu merupakan hasil bumi yang didapatkan juga di hari itu.

Baca Juga:

Primaya Hospital Tangerang Hadirkan Layanan Thalasemia Terpadu: Langkah Nyata untuk Pasien dan Keluarga

Gaya Hidup Modern yang Diam-Diam Memicu Diabetes

Salah satu menu yang disajikan di Dapur Bali Mula (source: ig @dapurbalimula)

Restoran Dapur Bali Mula juga sangat amat membantu warga sekitarnya. Menu yang disajikan ke para pengunjung merupakan menu-menu tradisional khas bali yang utamanya adalah olahan laut Desa Les. Oleh karena itu Dapur Bali Mula mengambil hasil laut atau hasil ternak dari warga dan nelayan sekitar di Desa Les.

Tak hanya memanfaatkan hasil bumi berupa ternak dan hasil laut. Dapur Bali Mula juga memanfaatkan potensi alam didesanya ini yaitu dengan memproduksi minuman arak yang berkualitas. Di desa Les pohon aren penghasil tuak sangatlah banyak ditambah kualitasnya juga sangat baik karena kadar airnya rendah.

tempat arak dalam guci tua (source: ig @dapurbalimula)

Di Dapur Bali Mula, mereka memproduksi arak dalam empat varian, yakni Original, Kelor, Nangka dan Mangga. Dengan varian Kelor yang paling istimewa dan langka juga varian Nangka dan Mangga yang hadir menyesuaikan musimnya.

Dikutip dari Koran Buleleng, Arak-arak ini difermentasi di guci-guci tua yang berumur ratusan tahun selama 1-2 tahun. Spot fermentasi arak ini juga menjadi spot menarik bagi para pengunjung, karena selain mereka bisa melihat bentuk guci tua merekas juga bisa merasakan arak buatan sendiri dari Dapur Bali Mula.

tempat arak dalam guci tua (source: ig @dapurbalimula)

Tak hanya itu dalam soal pembayaran, Dapur Bali Mula juga menetapkan cara pembayaran yang unik. Tidak ada patokan harga yang harus dibayar oleh para pengunjung, jadi bisa dibilang cara pembayarannya berupa donasi.

Lebih lanjut dikutip dari RRI, rasa kemanusiaan masyarakat yang makin jauh dari semestinya inilah yang menjadi latar belakang Chef Yudi memberlakukan sistem donasi ini. Ia berpikir manusia seringkali menilai segala sesuatu dengan uang dan ia ingin membuktikan bahwa hal itu tidak terjadi di Dapur Bali Mula.

Sebelum kamu datang kamu bisa membuat reservasi di akun Instagram @dapurbalimula, Berniat untuk berkunjung kesana?

Tags: #Dapur Bali Mula#restoran#travel
Previous Post

Garuda Indonesia Kembali Hadirkan GOTF 2023

Next Post

Sandiaga Uno: JCI Perkuat Hubungan Antar Negara dan Sektor Pariwisata

redaksi teknostyle

redaksi teknostyle

Related Posts

Primaya Hospital Tangerang Hadirkan Layanan Thalasemia Terpadu: Langkah Nyata untuk Pasien dan Keluarga

Primaya Hospital Tangerang Hadirkan Layanan Thalasemia Terpadu: Langkah Nyata untuk Pasien dan Keluarga

by redaksi teknostyle
Oktober 28, 2025

Teknostyle - Kabar baik datang dari dunia kesehatan Indonesia! Primaya Hospital Tangerang resmi meluncurkan Layanan Thalasemia Terpadu, sebagai bagian dari...

Gaya Hidup Modern yang Diam-Diam Memicu Diabetes

Gaya Hidup Modern yang Diam-Diam Memicu Diabetes

by redaksi teknostyle
Oktober 21, 2025

Teknostyle - Di tengah gaya hidup serba cepat dan instan, penyakit diabetes kini menjadi salah satu “penyakit modern” yang paling...

Marine Safari Bali: Petualangan Laut Seru di Tengah Pulau Dewata

Marine Safari Bali: Petualangan Laut Seru di Tengah Pulau Dewata

by redaksi teknostyle
Oktober 21, 2025

Teknostyle - Kalau biasanya liburan ke Bali identik dengan pantai dan sunset, kini ada pengalaman baru yang bikin kamu merasa...

Malaysia & Amerika “Sebaris” di Peringkat 12: Paspor Kelas Dunia yang Siap Membuka Banyak Pintu

Malaysia & Amerika “Sebaris” di Peringkat 12: Paspor Kelas Dunia yang Siap Membuka Banyak Pintu

by redaksi teknostyle
Oktober 21, 2025

Teknostyle - Ada yang menarik dari daftar terbaru Henley Passport Index 2025 — paspor Malaysia kini resmi sejajar dengan Amerika...

Bahaya Radiasi di Cikande: Alarm Kesehatan yang Tak Boleh Diabaikan

Bahaya Radiasi di Cikande: Alarm Kesehatan yang Tak Boleh Diabaikan

by redaksi teknostyle
Oktober 20, 2025

Teknostyle - Warga Indonesia kembali dikejutkan dengan kabar ditemukannya paparan radiasi radioaktif Cesium-137 (Cs-137) di kawasan industri Modern Cikande, Serang....

Lebih Energik Setiap Hari! Perdays Gandeng Halodoc untuk Kesehatan Perempuan

Lebih Energik Setiap Hari! Perdays Gandeng Halodoc untuk Kesehatan Perempuan

by redaksi teknostyle
Oktober 15, 2025

Teknostyle - Anemia defisiensi besi masih menjadi “penyakit diam-diam” yang sering menyerang perempuan Indonesia. Berdasarkan data Riskesdas 2018, hampir 49%...

Next Post
Sandiaga Uno: JCI Perkuat Hubungan Antar Negara dan Sektor Pariwisata

Sandiaga Uno: JCI Perkuat Hubungan Antar Negara dan Sektor Pariwisata

https://teknostyle.id/wp-content/uploads/2023/11/VID-20231104-WA0036.mp4
    The Instagram Access Token is expired, Go to the Customizer > JNews : Social, Like & View > Instagram Feed Setting, to refresh it.
Instagram Facebook Twitter Youtube LinkedIn
Logo-TeknoStyle
Teknostyle.id adalah media Teknologi dan Gaya Hidup Multi-Platform. Dengan artikel yang lengkap, dari segi teknologi dan gaya hidup. Teknostyle.id tetap menjaga kualitas dan keakuratan data. Dengan tujuan agar setelah membaca, pengunjung mendapatkan informasi yang bermanfaat dan mudah dipahami

Contact Us :

Info@teknostyle.id
teknostyle.id@gmail.com

0812 1216 0318

Categories

  • Apps
  • Beauty
  • Business
  • Cooperation
  • Development
  • Economy
  • Entertainment
  • Event
  • F&B
  • Fashion
  • Feature
  • Food and Beverages
  • Gadget
  • Game Online
  • Health
  • Lifestyle
  • News
  • Opinion
  • Sport
  • Technology
  • Tourism
  • Travel
  • Trending Topic
  • Uncategorized
  • World

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Technology
  • Gadget
  • Lifestyle
  • Apps
  • Travel
  • Game Online
  • Event
  • Feature
  • About Us
  • Contact Us
  • Sitemap

© 2021 teknostyle.id - All Rights Reserved

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
Sign In with Linked In
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In